Cara Setting Modem All Operator GSM - CDMA

Setting modem CDMA | Setting modem GSM
Setting Modem All Operator
Berikut ini adalah settingan umum yang digunakan beberapa provider yang sudah merajai jaringan komunikasi seluler di indonesia antara lain Modem XL, Modem Telkomsel, Modem 3, Modem IM3, Modem Matrix, Modem IM2, Modem Smart, Modem Fren, Modem Mobi, Modem Esia, Modem AHA/Esia dll.

dan sekarang kita langsung melangkah ketahap penyetingan modem GSM atau CDMA kita.



Berikut ini perbedaan settingan Modem GSM dan CDMA :

Setting Modem GSM kita harus isi :
- USERNAME
- PASSWORD
- APN
- DIAL NUMBER (Semua GSM standarnya diisi *99#)

Dan Setting Modem CDMA/EVDO diisi:
- USERNAME
- PASSWORD
- DIAL NUMBER (Semua CDMA/EVDO standarnya diisi #777)

 -----------------------------------------------------------------------------------------
Telkomsel
Username : wap
Password : wap123
APN : telkomsel
Dial Number : *99#
Authentication : chap

Telkomsel Unlimited/Volumebase
Username : (dikosongkan)
Password : (dikosongkan)
APN : telkomsel / internet
Dial Number : *99#
Authentication : chap

source : http://detiktutorial.blogspot.com 

XL
Username : xlgprs
Password : proxl
APN : www.xlgprs.net
Dial Number : *99#

XL Unlimited
Username : (dikosongkan)
Password : (dikosongkan)
APN : xlunlimited
Dial Number : *99#

source : http://detiktutorial.blogspot.com   
 
AXIS
Username : axis
Password : 123456
APN : axis
Dial Number : *99#

2
Username : 3gprs
Password : 3gprs
APN : 3gprs
Dial Number : *99#

3 Unlimited
Username : 3data
Password : 3data
APN : 3data
Dial Number : *99#

source : http://detiktutorial.blogspot.com   
 
Matrix
Username : indosat
Password : indosat
APN : indosatgprs.com
Dial Number : *99#

IM3
Username : gprs
Password : im3
APN : www.indosat-m3.net
Dial Number : *99#

source : http://detiktutorial.blogspot.com   
 
GPRS Volume Based
Username : indosat
Password : indosat
APN : indosatgprs
Dial Number : *99#

GPRS Duration Based
Username : indosat@durasi
Password : indosat@durasi
APN : indosatgprs
Dial Number : *99#

source : http://detiktutorial.blogspot.com   
 
IM2 Unlimited
Username : sesuai waktu registrasi
Password : sesuai waktu registrasi
APN : indosatm2
Dial Number : *99#

IM2 Paket pas/asik
Username : (kode tersembunyi di Customer ID)
Password : (kode tersembunyi di Activation Code)
APN : indosatm2
Dial Number : *99#

source : http://detiktutorial.blogspot.com
 -----------------------------------------------------------------------------------------
Parameter CDMA / EVDO
Smart
Username : smart
Password : smart
Dial Number : #777

Flexi
Username : telkomnet@flexi
Password : telkom
Dial Number : #777

source : http://detiktutorial.blogspot.com   
 
Flexi Unlimited
Username : (sesuai waktu registrasi)
Password : telkom
Dial Number : #777

Fren
Username : m8
Password : m8
Dial Number : #777

source : http://detiktutorial.blogspot.com   
 
Mobi
Username : (sesuai waktu registrasi)
Password : (sesuai waktu registrasi)
Dial Number : #777

Esia
Username : esia
Password : esia
Dial Number : #777

source : http://detiktutorial.blogspot.com   
 
AHA / Esia
Username : aha@aha.co.id
Password : aha
Dial Number : #777


source : http://detiktutorial.blogspot.com
 -----------------------------------------------------------------------------------------

Dia atas adalah sedikit settingan yang mungkin bisa membantu anda.

Subscribe to receive free email updates: